Al-Kautsar kali ini akan membagikan sebuah kerangka atau sketsa ukuran pada sebuah lembar kerja menulis Microsoft Office Word, yang mana apabila rekan memilikinya akan lebih mudah saat akan mencetak. Seluruh Page Setup sudah sesuaikan dengan keadaan kertas label sehingga sangat mudah dan tanpa repot.
Tanpa perlu anda repot-repot mengukur secara detail label undangan tersebut. Nah langsung saja anda bisa mendownload nya di link berikut.
Sekian Sketsa Label 3 x 6 Untuk Undangan dalam Microsoft Word, apabila bermanfaat silahkan di bagikan.